***** SELAMAT DATANG DI BLOG TENDIKSD-KAB.SEMARANG --- SEDIKIT CAKAP BANYAK KARYA ***** <<< TENDIK INFO >>> -1- PENJARINGAN DATA (DAPODIKDAS) UNTUK SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2014/2015 AKAN DIMULAI 2 JANUARI 2015 DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI VERSI 3.03 UNTUK KEPERLUAN PENERBITAN SK TUNJANGAN PROFESI, FUNGSIONAL & KUALIFIKASI AKADEMIK -2- SERTIFIKASI GURU (SERGUR) TAHUN 2015 MELALUI PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPGJ) <<< 'TERIMA KASIH YANG PALING DALAM KAMI HATURKAN KEPADA '>>> YTH. KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN SEMARANG, KEPALA BIDANG SD DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN SEMARANG ***** TEAM CREATIVE ***** Ketua: SRI PURWANINGSIH, SH - Anggota: 1. SARIATI, S.Pd 2. MARIYADI, S.Pd 3. SADMOKO ADI 4. ANDI SUSANTO 5. MASTYANTO NUGROHO - ADMIN : 1. ANDI SUSANTO 2. MASTYANTO NUGROHO - Email Address: tendiksd.kabsemarang@gmail.com - tendiksd.kabsemarang@yahoo.com - tendiksd.kabsemarang.tunjangan@gmail.com - Facebook: TENDIKSDKABSEMARANG@groups.facebook.com - Sekretariat: Jl. Gatot Subroto No. 10B Komplek Perkantoran Sewakul Telp. 6921134 - 6922535 Fax. (024)6921134 Ungaran 50501

Kamis, 19 Desember 2013

PROGRAM PENDIDIKAN S1 PGSD DARI BERBAGAI BIDANG ILMU (BI)



UNIVERSITAS  TERBUKA Membuka Program Pendidikan S1 PGSD dari Berbagai Bidang Ilmu (BI) yang hanya ditempuh selama 5 Semester.

Waktu dan tempat pendaftaran :
Batas Waktu pendaftaran program BI tersebut pada  tanggal 30 Januari 2014. Pendaftaran melalui UPTD Pendidikan Kecamatan yang ada di Wilayah Kebupaten Semarang, atau bisa langsung datang ke Dinas Pendidikan Kabupaten Semarang sie Tendik SD.

Persyaratan pendaftaran Program Pendidikan S1 PGSD dari Berbagai Bidang Ilmu :
  1. Mengajar aktif minimal 1 tahun
  2. Foto copy Surat Keputusan Wiyata Bhakti (bagi yang Wiyata Bhakti) dilegalisir Kepala UPTD Pendidikan Kecamatan setempat (rangkap 3)
  3. Foto copy Surat Keputusan Pengangkatan PNS (bagi yang PNS) dilegalisir kepala UPTD Pendidikan Kecamatan setempat (rangkap 3)
  4. Foto copy ijazah S1 yang dilegalisir perguruan tinggi yang mengeluarkan (rangkap 2)
  5. Foto copy surat Keputusan Pembagian Tugas Mengajar Terakhir yang dilegalisir Kepala Sekolah (rangkap 3)
  6. Surat pernyataan tidak menuntut jadi PNS bagi yang belum PNS bermeterai 6.000 (rangkap 2)
  7. Surat ijin melanjutkan pendidikan dari Kepala Sekolah (rangkap 3)
  8. Surat Keterangan Masih Aktif Mengajar dari Kepala Sekolah (rangkap 3)
  9. Pas foto ukuran 2x3 dan 3x4 masing-masing 3 lembar
Lampiran : 
  • Surat Dinas Kasi Tendik SD Kabupaten Semarang No. 800/3592/2013 tanggal 16 Desember 2013, perihal: Informasi Pendidikan

12 komentar:

  1. untuk program transfer s1 guru penjas sd UT ada g y..?

    BalasHapus
  2. apa bisa bagi wiyata bhakti lulusan SMA

    BalasHapus
    Balasan
    1. untuk lulusan SMA yang sudah WB satu tabun / lebih bisa masuk ke program S1 PGSD.

      Hapus
  3. Bolehkah D2 pendor transfer S1 nya ke PGSD yg ditempuh dg 5 semester..??

    BalasHapus
  4. apakah sudah ada pendaftran lagi untuk s1 pgsd dr seluruh jurusan.mohon di infokan karna sangat penting.trimakasih..

    BalasHapus
  5. apakah sudah ada pendaftran lagi untuk s1 pgsd dr seluruh jurusan.mohon di infokan karna sangat penting.trimakasih..

    BalasHapus
  6. apakah sudah ada pendaftran lagi untuk s1 pgsd dr seluruh jurusan.mohon di infokan karna sangat penting.trimakasih..

    BalasHapus
  7. apakah sudah ada pendaftran lagi untuk s1 pgsd dr seluruh jurusan.mohon di infokan karna sangat penting.trimakasih..

    BalasHapus
  8. Maaf sebelumny, untk yg wiyata bakti atau msih gtt, ijazah s1 pgsd Bi bisa digunkn untuk tes umum cpns. Trims sblumny

    BalasHapus
  9. Maaf apakah untuk ijazah pgsd BI UT bisa digunakan untuk pemberkasan cpns

    BalasHapus
  10. Apakah tamatan S1 PGSD UT bisa mengikuti S1 PGSD-BI UT?.
    Karena nilai sebelum nya hanya 2,54.

    BalasHapus

Tulis Komentar Disini